Friday, October 9, 2015

RAPAT PLENO KEPENGURUSAN 2015/2016


Pada tanggal 9 Oktober 2015, telah diadakan Rapat Pleno Kabinet Tangan IMA yang dipimpin langsung oleh Wakil Ketua Umum Kabinet Tangan IMA, yaitu Kak Dwi Novrian.

Adapun hasil dari rapat pleno tersebut, total program kerja kepengurusan IMA 2015/2016 ini ialah sebanyak 21 program kerja, yang terdiri dari:

Divisi Kaderisasi dan Organisasi (2 program kerja)

  • IMA Gathering
  • School of Leader
Divisi Kesekretariatan (1 program kerja)
  • Mading Divisi dan Mading Program Kerja
Divisi Hubungan Luar (3 program kerja)
  • IMA Vacation
  • Company Visit
  • IMA Goes to School
  • IMA Festival, yang kemudian menjadi program kerja langsung IMA, atau yang biasa disebut dengan Sriwijaya Accounting Expo (SAE)
Divisi Sosial dan Masyarakat (3 program kerja)
  • KAP (Kakak, Adik Pinjam...)
  • IMA Peduli
  • Bank Kertas
Divisi Bendahara dan Pendanaan (3 program kerja)
  • Printing Center
  • IMA Menabung
  • IMA Corner
  • Food Street dan Bazar, yang kemudian digabung dengan acara SAE
Divisi Keilmuan dan Pengkajian (4 program kerja)
  • IMA Discussion
  • Kompetisi Antar Mahasiswa Akuntansi (KAMA)
  • Forum Diskusi Isu-Isu Keilmuan
  • Bank Data Akuntansi
Divisi Seni dan Olahraga (2 program kerja)
  • IMA Sehat
  • IMA Futsal Competition
  • IMA Akustik and Art, yang kemudian digabung dengan acara SAE
Divisi Informasi dan Komunikasi (3 program kerja)
  • Mading Competition
  • Man and Woman of The Month
  • Majalah Tahunan IMA
  • Lomba IT, yang kemudian digabung dengan acara SAE


One Spirit, One Accounting!